Chloramphenicol adalah antibiotik efektif yang digunakan untuk mengobati infeksi bakteri serius, termasuk infeksi mata, otak, dan saluran pernapasan. Merek Dagang
Chloramphenicol tetes telinga adalah antibiotik dengan kandungan Kloramfenikol yang berfungsi untuk mengobati infeksi akibat bakteri di telinga luar. Merk Dagang
Chlordiazepoxide merupakan benzodiazepine dan sedatif. Chlordiazepoxide biasa digunakan dalam mengobati kelainan mental seperti ketakutan (anxiety) atau serangan panik (panic attack).
Chlorhexidine adalah obat atau cairan yang biasa digunakan untuk desinfeksi. Selain itu, biasanya digunakan juga untuk membersihkan plak gigi, mencegah
Chlorpheniramine maleate adalah obat untuk meredakan gejala alergi seperti bersin, hidung tersumbat, mata berair, dan gatal pada hidung atau tenggorokan.
Chlorpromazine adalah obat antipsikotik untuk menangani gangguan psikis seperti bipolar, skizofrenia, hingga perubahan perilaku berat pada anak-anak. Merek Dagang Chlorpromazine