Actonel adalah obat untuk mengatasi dan mencegah osteoporosis bagi wanita pascamenopause, serta osteoporosis akibat penggunaan glukokortikoid pada pria dan wanita.
Adapalene adalah obat topikal retinoid untuk mengatasi jerawat dan komedo ringan dengan mengatasi sumbatan pori-pori dan mengurangi peradangan. Merek Dagang
Adenosine adalah obat yang digunakan untuk mengatasi gangguan irama jantung (takikardia supraventrikular) yang dapat mengancam jiwa. Merek Dagang Adenosine Beberapa